
Digna Rambu Bita Emu atau biasa dikenal dengan nama Digna Pagegi Lahir di Waingapu, 16 Juni 1994 anak keempat dari Antonius Umbu Lapu (Ayah) dan Rambu Padji Malairu (Ibu), Adik dari Fidelis Umbu Moki (alm), Herman Umbu Billy, Angelia Rambu Leki, Kakak dari Grace Delani Rambu Jola.
Digna Pagegi adalah lulusan S1 pada Fakultas Teknik Universitas Negeri Malang (2012-2016), saat ini sedang melanjutkan studi Master of Science in Civil Engineering, Northeastern University, Boston, Massachusetts, USA.